Cara Hilangkan Gangguan Kecemasan : Pada umumnya Trauma Masa Lalu Dan Overthinking Penyebab Gangguan Kecemasan
Kekhawatiran berlebihan terkait erat dengan Overthinking. Overthinking adalah kondisi yang sering diasosiasikan dengan anxiety disorder, yaitu kondisi di mana seseorang mengalami kesulitan dalam mengontrol kecemasan. Bila seseorang belum pernah mengalaminya, memang sulit membayangkan. Saya pernah ketemu orang seperti ini di tempat One Earth Yoga & Meditation Retreat Centre di Ciawi, Bogor. Begitu ketemu orang betul-betul timbul kecemasan di wajahnya. Setelah mengikuti weekend healing Retreat beberapa hari, ia sudah mendapatkan Cara Hilangkan Gangguan Kecemasan di masa akan datang.
Gangguan kecemasan seperti ini bisa timbul di mana dan kapan saja sehingga akan sangat mengganggu bila berhadapan dengan seseorang di tempat kerja. Jelas ia akan mengalami gangguan dalam meniti karir dalam pekerjaannya bila tidak segera diatasi.Selain itu juga kesehatan akan terganggu. Biasanya orang seperti ini akan pergi ke psikolog untuk konsultasi. Bila hidak berhasil, ia akan pergi ke psikiater, dan si psikiater pun dengan mudah memberikan obat penenang. Sangat berbahaya.
Buku Meditasi dan Yoga Terbaik
Si psikiater belum bisa membedakan bahwa yang sakit atau mengalami gangguan bukanlah otak. Karena banyak kasus demikian, berdasarkan cerita dari yang mengikuti retreat akhir pekan.
Akibatnya adalah jaringan syaraf yang tidak sakit akan rusak karena terkena obat. Tampaknya tenang, tetapi semakin lama dosis yang diberikan oleh si psikiater semakin berat. Akhirnya ketergantungan terhadap obat semakin besar. Ia bisa semakin linglung, karena jaringan syarafnya rusak oleh obat.
Padahal yang sakit adalah pikiran atau mental. Si psikiater tidak bisa membedakan antara sakit otak sebagai perangkat keras dan pikiran yang berperan sebagai perangkat lunak. Tidak sembuh, obat merusak syaraf dan organ dalam tubuh lainnya, semakin ketergantungan pada obat yang semakin berat dosisnya, dan tidak bakalan sembuh.
Cara Hilangkan Gangguan Kecemasan : Sembuhkan Akar Masalahnya Dengan Membenahi Pola Pikir Dengan Kundalini Yoga
Bapak Anand Krishna sangat memahami bahwa pada setiap manusia terdiri dari 5 (lima) lapisan kesadaran. Dengan memahami adanya 5 lapisan kesadaran, maka cara penyelesaiannya juga menjadi lebih sederhana. Lima lapisan kesadaran tersebut sebagai berikut:
- Pertama adalah kesadaran tubuh atau disebut dalam bahasa Sanskrit sebagai anamayakosha . Artinya segala sesuatu diukur berdasarkan yang tampak atau kelihatan. Bisa juga dengan panca indra.
- Lapis ke 2 adalah kesadaran energi atau pranamayakosha. Naik turunnya tingkat emosi dipengaruhi oleh energi.
- Lapisan ke 3 adalah manamayakosha atau pikiran dan emosi.
- Lapisan ke 4 adalah intelejensia atau buddhi.
- Lapisan ke lima (terakhir) lapisan Anandamayakosha spiritual.
Adalah Anand Ashram Sunter sebagai pusat pelatihan Yoga dan Meditasi yang didirikan sejak 14 Januari 1991 menyelenggarakan pelatihan Kundalini Yoga. Di tempat inilah bisa diperoleh tujuan Yoga yang sebenarnya.
Tujuan utama dari Yoga bukan hanya untuk kesehatan, tetapi untuk penyatuan dengan Keberadaan. Kesehatan tubuh hanyalah etek samping dari berlatih Kundalini Yoga. Korelasinya sangatlah jelas, ketika kita tidak stres sebagai akibat berlatih Yoga, pikiran lebih tenang dan damai. Dengan sendirinya, tubuh pun sehat. Banyak studi penelitian membuktikan bahwa stres berat mengganggu kinerja organ dalam tubuh.
Bila kita melakukannya setiap hari latihan Kundalini Yoga, hasil yang diperoleh akan betul-betul luar biasa. Tanpa disadari akan terjadi transformasi total dalam cara pikir. Gaya hidup kita pun akan terjadi transformasi.
Setiap perpindahan cakra akan disertai afirmasi. Di tenuta Inilah saya memahami bahwa semua cakra di tubuh kita sudah aktif alias terbuka. Karena di luar, banyak orang yang menawarkan untuk membuka cakra. Bila vakara tidak aktif, kita tidak hidup. Akan sangat berbahaya bila kita mengijinkan para pencjual obat mengotak-atik tulang belakan kita. Tulang belakang sangat penting untuk pengaliran energi dari tulang ekor.
Bapak Anand Krishna menjelaskan proses terjadinya peningkatan kesadaran disebut “Pembangkitan Kundalini”, yang dengan sendirinya akan memberikan kebugaran pada tubuh, ketenangan pada pikiran, dan ketentraman pada jiwa. Dalam proses itu, potensi manusiawi Anda berlipat ganda dan Anda akan menjadi semakin kreatif dan waskita.
Sebagaimana gerak roda dalam jam tangan menggerakkan roda-roda lainnya, proses kebangkitan Kundalini ini melewati beberapa tahap dan berkesinambungan. Yang paling penting adalah upaya pertama untuk meningkatkan kesadaran kita. Setelah itu, mekanisme alam bekerja sendiri.
Bila seseorang mengalami kecemasan berlebihan berarti ada bagian syaraf otak kita yang kuran atau tidak seimbang. Kundalini Yoga bukanlah pemaksaan pada postur Yoga. Landasan utama adalah kenyamanan tubuh kita. Namun demikian, janganlah dipandang ringan setiap postur atau assana yang diberikan di Sunter. Guruji Anand Krishna sudah memahami dengan matang setiap assana tang diberikan pada Kundalini Yoga. Beliau betul-betul pakar Yoga.
Berikut Materi Pelatihan selama 8 kali tatap muka atau 8 minggu :
-
- Pertemuan 1 : Pembudayaan Emosi
- Pertemuan 2 : Latihan Cakra 1A
- Pertemuan 3 : Latihan Cakra 1B
- Pertemuan 4 : Latihan Cakra 2
- Pertemuan 5 : Latihan Cakra 3
- Pertemuan 6 : Latihan Cakra 4
- Pertemuan 7 : Latihan Cakra 5
- Pertemuan 8 : Latihan Cakra 6 & 7
- Pertemuan 9 : AIM Yoga 1
- Pertemuan 10: AIM Yoga 2