Kesehatan semuanya berawal dari pikiran. Pikiran dan perasaan yang menghasilkan perilaku, pikiran dan perasaan juga yang menghasilkan emosi. Dengan menggunakan metode hipnoterapi kita bisa mengenali pikiran dan perasaan, sehingga dapat membantu untuk mengendalikan tubuh, pikiran dan kesehatan. Sehingga kita semakin fit dan semangat.

raharjo-hipnoterapi

Raharjo – Mahasiswa

Terapi juga dapat menyembuhkan penyakit tertentu dengan metode khusus. Dimana kita dapat melakukan hipnoterapi pada bagian yang dirasakan bermasalah (tentunya dengan bimbingan dari ahli).

Buku Meditasi dan Yoga Terbaik

  • Dapatkan Buku Meditasi Terbaik Untuk Pemula [Beli Buku]
  • Dapatkan Buku Yoga Terbaik Untuk Pemula [Beli Buku]
  • Dapatkan Buku Yoga Sutra Patanjali [Beli Buku]

Dengan pikiran dan badan yang sehat, maka kita dapat dengan semangat dalam melakukan aktifitas sehari-hari, baik di rumah maupun lingkungan pekerjaan. Khusus untuk pekerjaan, terapi ini dapat meningkatkan produktifitas kerja. Karena kita dengan semangat berangkat kerja tanpa ada perasaan lesu ataupun lelah akibat dari permasalahan kesehatan. Dengan kata lain dengan jiwa dan badan yang sehat kita dapat melakukan aktifitas tanpa hambatan.

(Raharjo – Mahasiswa)